Data, Informasi, Pengetahuan
Data adalah fakta, angka ataupun teks yang dapat diprose oleh komputer kemudian.
Informasi - sebuah pola, himpunan atau hubungan dari setiap data dapat menghasilkan sebuah informasi, contohnya perusahaan retail dalam menganalisa setiap data penjualnya akan mendapatkan banyak informasi tentang penjualan produk dan kapan terjadinya penjualan.
Pengetahuan - suatu informasi dapat di jadikan sebuah pengetahuan tentang masa lalu dan trend yang akan datang, contohnya ringkasan informasi-informasi tentang penjualan produk dapat di analisa dan menghasilkan metode ataupun cara baru dalam usaha pemasaran yang sesuai dengan kebiasaan pelanggan.
Kebutuhan Data Mining
Ada dua alasan terhadap kebutuhan dalam penggunaan data mining, yakni :
- dalam penggunaan teknologi informasi maka kita akan memiliki begitu banyak data yang dimana data tersebut dapat di jadikan suatu informasi yang berguna.
- Informasi juga dapat digunakan dalam berbagai macam aplikasi seperti market analysis, fraud detection, customer retention, product control, science exploration etc
Reference
- http://www.anderson.ucla.edu/faculty/jason.frand/teacher/technologies/palace/datamining.htm
- http://www.tutorialspoint.com/data_mining/index.htm